Peretasan Akun Google Bisnis Mengancam Hotel-Hotel di Indonesia
Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) mengungkapkan bahwa sejumlah hotel di Indonesia baru-baru ini menjadi korban peretasan akun Google Bisnis. Peretasan ini tidak hanya terjadi di Surabaya, tetapi juga meluas ke beberapa kota besar di tanah air, termasuk Jakarta, Semarang, Denpasar, dan Makassar. Menurut Ketua Harian Koordinator Wilayah (Korwil) PHRI Surabaya, Puguh Sugeng Sutrisno, tindakan … Baca Selengkapnya