Jumat, 9 Januari 2026 02:35 WIB

Mulai September, Wajib Skrining BPJS Kesehatan Jadi Syarat Peserta JKN-KIS

Mulai September 2025, Wajib Skrining BPJS Kesehatan berlaku bagi seluruh peserta JKN-KIS. Foto Ilustrasi - Ngenelo.net

Bengkulu, Ngenelo.net, – Mulai September 2025, Wajib Skrining BPJS Kesehatan berlaku bagi seluruh peserta JKN-KIS. Aturan ini mengacu pada Peraturan Presiden (Perpres) No. 59/2024 tentang Jaminan Kesehatan. BPJS Kesehatan menegaskan bahwa kebijakan skrining bukan sekadar formalitas. Langkah ini di rancang untuk memperkuat layanan kesehatan preventif. Masyarakat di harapkan bisa mendeteksi risiko penyakit sejak dini. Ada … Baca Selengkapnya

Layanan JKN BPJS Kesehatan Ini Bisa Diakses dari Rumah, Apa Saja?

Aplikasi Mobile JKN salah satu layanan JKN BPJS Kesehatan jadi solusi digital. Foto: Ngenelo.net

Bengkulu, Ngenelo.net, – Layanan JKN BPJS Kesehatan terus berinovasi. Kini peserta bisa mengakses layanan dari rumah tanpa perlu datang ke kantor. Pemerintah memang mengimbau masyarakat membatasi aktivitas luar rumah demi keamanan. Kondisi ini mirip dengan situasi pandemi COVID-19 lalu. Banyak pekerja kembali bekerja dari rumah. Proses belajar-mengajar juga dilakukan secara daring. Tantangan muncul ketika masyarakat … Baca Selengkapnya