Sabtu, 10 Januari 2026 07:58 WIB

Sederet Penampakan Patung Macan Lucu di Indonesia Bikin Ngakak!

Patung Macan Putih Lucu di desa Balongan Jeruk, Kediri.

Bengkulu, Ngenelo.net, – Patung macan putih lucu di desa Balongan Jeruk Kabupaten Kediri, Jawa Timur, mendadak menjadi sorotan nasional setelah foto dan video penampakannya viral di berbagai platform media sosial. Popularitas patung tersebut tak hanya menarik perhatian warganet, tetapi juga membuat lokasi patung ramai di datangi masyarakat, jurnalis hingga konten kreator. Patung macan lucu itu … Baca Selengkapnya

Ayo Ikut Lomba Konten Kreator Kota Bengkulu Gratis, Total Hadiah Rp30 Juta!

Pemerintah Kota Bengkulu melalui Dinas Pariwisata menggelar lomba konten kreator dengan hadiah total Rp30 Juta.

NGENELO.NET, KOTA BENGKULU, – Pemerintah Kota Bengkulu melalui Dinas Pariwisata (Dispar) mengajak seluruh masyarakat, terutama para fotografer, videografer, dan kreator digital muda, untuk ikut berpartisipasi dalam lomba konten kreator Kota Bengkulu. Ajang kreatif ini di buka gratis, tanpa biaya pendaftaran, dan menyediakan total hadiah sebesar Rp30 juta. Plt. Kepala Dinas Pariwisata Kota Bengkulu, Nina Nurdin, … Baca Selengkapnya

Konten Kreator Facebook Wajib Tahu! Manfaat dan Cara Penggunaan Fitur Reells, Cerita dan Video

Jika anda seorang konten kreator, anda harus tahu Manfaat dan Cara Penggunaan Fitur Reells, Cerita dan Video.

NGENELO.NET – Membuat Facebook menjadi sumber pendapatan yang menguntungkan bukan lagi impian belaka. Salah satu yang wajib diketahui seorang konten kreator adalah manfaat dan cara menggunakan fitur reells, cerit dan video termasuk siaran langsung. Dengan strategi yang tepat, Facebook dapat menjadi platform yang sangat menguntungkan bagi para pemula konten kreator yang ingin memonetisasi konten mereka … Baca Selengkapnya