BLT Dana Desa Bukit Harapan Disalurkan ke 13 KPM, Bantuan Bulan ke-12 Rp300 Ribu
Bengkulu Utara, Ngenelo.net, – Pemerintah Desa Bukit Harapan kembali menyalurkan BLT Dana Desa (BLT DD) Bukit Harapan kepada warga penerima manfaat. Penyaluran bantuan bulan ke-12 ini di berikan kepada 13 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dengan nominal sebesar Rp300.000 per keluarga. Penyaluran BLT DD Bukit Harapan tersebut di laksanakan pada akhir tahun 2025. Ini sebagai bentuk … Baca Selengkapnya