Senin, 3 November 2025 23:59 WIB

Bersama Kapolda, Helmi Hasan Buka Turnamen Mini Soccer Piala Gubernur HUT RI ke-80

Gubernur Helmi Hasan saat melakukan tendangan pertama, tanda dimulainya Turnamen Mini Soccer Piala Gubernur dalam rangka HUT RI ke-80.

Bengkulu, Ngenelo.net, – Gubernur Helmi Hasan bersama Kapolda Irjend Mardiyono membuka Turnamen Mini Soccer Piala Gubernur. Acara berlangsung Sabtu pagi (2/8/2025) di Lapangan King Soccer Pantai Panjang, Bengkulu. Bertema, “Gema Jaga Sportivitas di Bumi Merah Putih” turnamen ini merupakan bagian dari perayaan Hari Kemerdekaan RI ke-80. Sebanyak 44 tim ikut serta, dari institusi, lembaga, dan komunitas … Baca Selengkapnya

Rapat Persiapan Paripurna HUT RI di DPRD Kepahiang, Bahas Teknis Hingga Undangan

Plt. Sekretaris DPRD, Ayub David Pranoto, memimpin langsung rapat persiapan paripurna HUT RI ke 80.

Kepahiang, Ngenelo.net, – Rapat Persiapan Paripurna HUT RI digelar Sekretariat DPRD Kabupaten Kepahiang. Rapat berlangsung di Ruang Banggar, Jumat (01/08/2025). Seluruh jajaran sekretariat hadir membahas teknis dan administrasi acara penting tersebut. Plt. Sekretaris DPRD, Ayub David Pranoto, memimpin langsung jalannya rapat. Hadir Kepala Bagian, pejabat fungsional tertentu (JFT), ASN, hingga tenaga sukarela. Semua lini dilibatkan … Baca Selengkapnya

Plt. Sekwan Kepahiang Tekankan Kolaborasi Saat Pimpin Apel Pagi

Plt. Sekwan Kabupaten Kepahiang, Ayub David Pranoto, S.Sos., M.A.P pimpin apel dan Jumat bersih.

Kepahiang, Ngenelo.net, – Plt. Sekwan Kepahiang, Ayub David Pranoto, S.Sos., M.A.P., memimpin apel pagi sekaligus kegiatan Jumat Bersih di halaman Kantor Sekretariat DPRD, Jumat (01/08/2025). Ia mengajak seluruh pegawai memperkuat kolaborasi. Dalam arahannya, Plt. Sekwan Kepahiang menekankan pentingnya kebersamaan. Menurutnya, kerja kolektif jadi kunci pencapaian program kerja Sekretariat DPRD. “Kolaborasi ini adalah tentang kebersamaan dalam … Baca Selengkapnya

Stockpile Batubara di Teluk Sepang Disegel Kejati Bengkulu, 3 Titik!

Stockpile Batubara di Teluk Sepang Disegel Kejati Bengkulu.

Bengkulu, Ngenelo.net, – Kejaksaan Tinggi Bengkulu melakukan tindakan tegas. Stockpile batubara milik PT Inti Bara Perdana dan PT Ratu Samban Minning di segel Tim penyidik Tindak Pidana Khusus (Pidsus) Kejati Bengkulu. Lokasinya berada di Teluk Sepang, Kecamatan Kampung Melayu, Kota Bengkulu. Penyegelan ini merupakan tindak lanjut penyidikan kasus pertambangan. Sampai saat ini, Kejati telah menetapkan … Baca Selengkapnya

Kejati Bengkulu Tetapkan 2 Tersangka Baru Kasus Korupsi Pertambangan

Kejati Bengkulu tetapkan 2 tersangka baru kasus korupsi ertambangan. Yakni, Imam Sumantri, Kepala Cabang Sucopindo Bengkulu. Satu lagi, Edi Santosa, Direktur PT Ratu Samban Mining (RSM).

Bengkulu, Ngenelo.net, – Kejaksaan Tinggi Bengkulu kembali menggebrak. Kali ini 2 tersangka baru resmi di tetapkan dalam kasus korupsi pertambangan. Keduanya di tetapkan usai di periksa di Gedung Tindak Pidana Khusus Kejati Bengkulu, Senin (28/7/2025). Satu dari dua tersangka adalah pejabat BUMN. Yakni Imam Sumantri, Kepala Cabang Sucopindo Bengkulu. Satu lagi, Edi Santosa, Direktur PT … Baca Selengkapnya

Turnamen Mini Soccer Piala Gubernur Bengkulu, 44 Tim Siap Adu Skill Sambut HUT RI ke-80

Turnamen Mini Soccer Piala Gubernur Bengkulu. Foto: Ngenelo.net

Bengkulu, Ngenelo.net, – Turnamen Mini Soccer Piala Gubernur Bengkulu akan kembali di gelar di Bumi Merah Putih Provinsi Bengkulu. Sebanyak 44 tim siap berlaga dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Republik Indonesia. Pertandingan ini berlangsung pada 2 hingga 3 Agustus 2025 di lapangan King Soccer Pantai Panjang Bengkulu. Acara ini di gagas oleh … Baca Selengkapnya

Banmus DPRD Kabupaten Kepahiang Tetapkan Agenda Penting untuk Agustus 2025

Banmus DPRD Kabupaten Kepahiang menetapkan jadwal Penandatanganan KUA-PPAS 2026.

Kepahiang, Ngenelo.net, – Banmus DPRD Kabupaten Kepahiang resmi menetapkan jadwal penandatanganan Nota Kesepakatan KUA-PPAS APBD Tahun Anggaran 2026. Agenda tersebut dijadwalkan pada Senin, 11 Agustus 2025. Penetapan itu berlangsung dalam rapat kerja Banmus bersama Pemerintah Kabupaten Kepahiang, Senin (28/07/2025). Rapat dipimpin Ketua DPRD Kepahiang, Gregory Dayefiandro, S.E., M.Sc. Selain penandatanganan KUA-PPAS APBD 2026, Banmus juga … Baca Selengkapnya

Raperda Perubahan APBD 2025 Kabupaten Kepahiang Rampung, Paripurna Akan Digelar Awal Agustus

Raperda Perubahan APBD 2025 tuntas dibahas.

Kepahiang, Ngenelo.net, – Raperda Perubahan APBD 2025 di Kabupaten Kepahiang akhirnya tuntas. Pembahasan terakhir di gelar Badan Anggaran DPRD bersama Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) pada Senin (28/07/2025). Rapat berlangsung di Ruang Banggar DPRD Kepahiang. Rapat dipimpin Ketua DPRD Kepahiang, Gregory Dayefiandro, S.E., M.Sc. Seluruh anggota Banggar hadir penuh. Hadir pula Abdul Haris, Erwin Agustinus, … Baca Selengkapnya

Denada Usai Oplas, Pemotretan Terbaru Nuansa Pink, Netizen: Berbie Banget!

Pemotretan terbaru Denada itu pun banjir beragam komentar. Barbie bangettt, komentar salah seorang netizen. Foto: Instagram/@denadaindonesia

Jakarta, Ngenelo.net, – Pemotretan terbaru Denada usai oplas langsung jadi bahan perbincangan netizen. Ia tampil penuh percaya diri dengan sentuhan nuansa pink yang mendominasi. Wajahnya yang di sebut-sebut semakin cantik setelah operasi plastik membuat warganet kagum. Dalam beberapa unggahan di Instagram, Denada menunjukkan pesonanya lewat pemotretan profesional. Ia mengenakan gaun pink dengan tambahan dekorasi kupu-kupu … Baca Selengkapnya

Benarkah Inggris Siap Akui Palestina Seperti Prancis dan Kanada?

Perdana Menteri Inggris Keir Starmer menyatakan pemerintahannya siap akui negara Palestina.

News Update, Ngenelo.net, – Benarkah Inggris siap akui Palestina susul Prancis dan Kanada? Inggris makin serius dalam mendukung solusi dua negara. Perdana Menteri Keir Starmer menyatakan pemerintahannya siap mengakui negara Palestina. Pernyataan ini keluar Jumat (26/7). Starmer menyebut pengakuan Palestina sebagai bagian dari solusi damai Israel-Palestina. Langkah ini mengikuti jejak Prancis dan Kanada. Dua negara … Baca Selengkapnya

Pelumas Ramah Lingkungan Pertamina Muncul di GIIAS 2025, Dukung Mobil Masa Depan

Pertamina Tampilkan Pelumas Ramah Lingkungan di GIIAS 2025. Foto: DOK Pertamina

Jakarta, Ngenelo.net, – PT Pertamina (Persero) tampil beda di ajang GIIAS 2025. Lewat tema “Energizing the Acceleration”, BUMN energi ini memperkenalkan pelumas ramah lingkungan yang siap mendukung mobil masa depan. Pertamina hadir melalui anak usaha PT Pertamina Lubricants (PTPL). Mereka membawa misi besar: mendorong transisi energi di sektor otomotif. Fokusnya adalah menghadirkan solusi pelumas yang … Baca Selengkapnya

OTT Dana Desa Lahat: 22 Orang Diamankan Kejati Sumsel, Ini Rinciannya!

OTT dana desa Lahat guncang Sumsel, 22 orang diamankan Kejati. Foto: DOK Kejati Sumsel

Sumsel, Ngenelo.net, – Puluhan pejabat desa di Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan, di gelandang ke kantor Kejaksaan Tinggi Sumsel. Operasi Tangkap Tangan (OTT) dilakukan Tim Pidana Khusus (Pidsus) pada Kamis (24/7/2025) di Kantor Camat Pagar Gunung. Hasilnya mencengangkan. Sebanyak 22 orang di amankan, terdiri dari 20 kepala desa, seorang ASN kantor camat, serta Ketua Forum APDESI. … Baca Selengkapnya

Timnas U-23 Indonesia ke Final Piala AFF U-23 2025 Usai Tekuk Thailand Lewat Drama Adu Penalti

Timnas U-23 Indonesia memastikan diri lolos ke Final Piala AFF U-23 2025 setelah mengalahkan Thailand lewat adu pinalti. Foto: IG Timnas

Bola, Ngenelo.net, – Timnas U-23 Indonesia akhirnya lolos ke Final Piala AFF U-23 2025. Laga semifinal melawan Thailand berlangsung ketat dan menegangkan di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jumat (25/7/2025). Skor akhir 1-1 di waktu normal dan tambahan waktu memaksa pertandingan dilanjutkan ke adu penalti. Di babak ini, Garuda Muda unggul dengan skor 7-6 dan … Baca Selengkapnya

Di Palembang, Aset Tersangka Dugaan Korupsi Mega Mall Disita Kejati Bengkulu

Kejati Bengkulu menyita 28 aset tersangka dugaan korupsi Mega Mall di palembang.

Bengkulu, Ngenelo.net, – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bengkulu kembali menyita aset tersangka dugaan korupsi Mega Mall Bengkulu. Aset yang di sita berupa 28 unit tanah dan bangunan ruko beserta isinya di Palembang, Sumatera Selatan. Penyitaan di lakukan pada Kamis, 24 Juli 2025 oleh tim Pidana Khusus (Pidsus) Kejati Bengkulu. Proses tersebut di pimpin langsung oleh Kasi … Baca Selengkapnya

Kejati Bengkulu Sita Aset Mewah Bos Tambang Tersangka Korupsi, Ini Rinciannya!

Kejati Bengkulu sita aset Bebby Hussy, salah satunya 2 mobil mewah Lexus LM 350 dan Mercedes-Benz AMG 430 SL.

Bengkulu, Ngenelo.net, – Penyidik Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bengkulu sita aset mewah milik Bebby Hussy. Ia adalah bos tambang yang jadi tersangka korupsi batu bara. Bebby Hussy di tetapkan sebagai tersangka dalam kasus korupsi pengelolaan tambang di Bengkulu. Kerugian negara di perkirakan tembus Rp500 miliar. Aset yang di sita tak main-main. Ada dua … Baca Selengkapnya

Bangun SR di Kepahiang, Bupati Temui Wamen Kemensos RI

Bangun SR di Kepahiang, Bupati Temui Wamen Kemensos RI

NGENELO.NET, KEPAHIANG – Sekolah Rakyat (SR) akan dibangun di Kabupaten Kepahiang. Dalam rangka ini pula, Bupati Kepahiang H. Zurdi Nata,S.IP melakukan kunjungan langsung ke Kementerian Sosial (Kemensos) RI, Jakarta Republik Kamis 24 Juli 2025. Di sini, Bupati Zurdi Nata berkesempatan menemui langsung Wamensos Agus Jabo Priyono. Disampaikan, pendirian Sekolah Rakyat di atas lahan seluas 9,06 … Baca Selengkapnya

5 Bos Tambang Ditahan Kejati Bengkulu, Ini Lokasi Penahanannya!

Kasi Penyidikan Kejati Bengkulu, Danang Prasetyo, saat menjelaskan peran masing-masing dari 5 bos tambang yang ditahan dalam dugaan perbuatan melawan hukum. Foto: Dok Kejati Bengkulu - Ngenelo.net

5 Bos Tambang Ditahan di 3 Lokasi Berbeda Bengkulu, Ngenelo.net, – Pada Rabu 23 Juli 2025, 5 bos tambang batubara resmi ditahan Kejati Bengkulu atas kasus dugaan korupsi. Kelimanya menjabat sebagai komisaris, direktur, dan manajer pada dua perusahaan tambang besar. Pemeriksaan yang di gelar sejak pagi dan di akhiri dengan penetapan tersangka oleh penyidik tindak … Baca Selengkapnya

Tersangka Korupsi Tambang Bengkulu, 5 Orang Resmi Ditahan, Ini Daftarnya!

Bebby Hussy Cs mengenakan rompi oranye usai diperiksa penyidik Kejati Bengkulu, dan ditetapkan tersangka dugaan korupsi tambang di Bengkulu, Rabu 23 Juli 2025. Foto: Dok Kejati Bengkulu - Ngenelo.net

Lima Tersangka Korupsi Tambang Bengkulu Ditahan Kejati Bengkulu, Ngenelo.net, – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bengkulu menetapkan lima orang sebagai tersangka korupsi tambang Bengkulu pada Rabu, 23 Juli 2025. Penetapan ini usai pemeriksaan intensif sejak pagi oleh tim penyidik tindak pidana khusus. Menariknya, mereka berasal dari jajaran pimpinan dua perusahaan tambang besar yang menguasai konsesi di wilayah … Baca Selengkapnya

5 Tersangka Kasus Tambang Batubara Ditahan Kejati Bengkulu, Termasuk Bebby Hussy!

5 tersangka ditahan Kejati Bengkulu dalam kasus tambang batubara, termasuk Bebby Hussy, Rabu 23 Juli 2025 .

Bengkulu, Ngenelo.net, – Kasus dugaan korupsi tambang batubara di Bengkulu memasuki babak baru setelah Bebby Hussy bersama empat tersangka lainnya ditahan. Langkah tegas ini di ambil oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bengkulu pada Rabu, 23 Juli 2025, setelah penyidik melakukan pemeriksaan terhadap tersangka kasus tambang batubara ini sejak pagi. Lima tersangka yang di tahan dalam kasus … Baca Selengkapnya

Banggar dan TAPD Bahas Raperda Perubahan APBD 2025, DPRD Kepahiang Fokus Tekan Defisit Hingga Nol

Banggar DPRD Kepahiang bersama TAPD lanjutkan pembahasan Raperda APBD 2025, fokus utama pada rasionalisasi program prioritas untuk menekan defisit anggaran hingga nol. Foto: Humas DPRD

Kepahiang, Ngenelo.net, – DPRD Kepahiang terus menunjukkan komitmen serius dalam menata keuangan daerah. Badan Anggaran (Banggar) DPRD Kepahiang bersama Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD), melanjutkan pembahasan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 2025, dengan fokus utama pada rasionalisasi program prioritas untuk menekan defisit anggaran. Fokus utamanya satu: … Baca Selengkapnya

Harga Mitsubishi Destinator Resmi Diumumkan, Ada Tiga Varian!

Harga Mitsubishi Destinator akhirnya diumumkan secara resmi, hadirkan 3 varian dengan harga termurah dibanderol Rp385 juta.

Jakarta, Ngenelo.net, – Harga Mitsubishi Destinator akhirnya diumumkan secara resmi dan langsung menarik perhatian publik otomotif. Dengan banderol awal mulai dari Rp385 juta, SUV 7-seater ini hadir sebagai pilihan menarik di segmen mobil keluarga premium. Di perkenalkan dalam ajang GIIAS 2025, Mitsubishi memberikan kejutan melalui harga spesial launching yang hanya berlaku hingga akhir September. “Untuk merayakan … Baca Selengkapnya

Spesifikasi BYD Atto 1 Resmi Dirilis, Harga dan Fitur Bikin Terkejut!

Spesifikasi BYD Atto 1 Resmi Dirilis

Jakarta, Ngenelo.net, – Spesifikasi BYD Atto 1 akhirnya di umumkan secara resmi saat peluncurannya di pameran GIIAS 2025. Mobil listrik terbaru dari BYD ini langsung mencuri perhatian publik karena di banderol dengan harga terjangkau mulai Rp190 jutaan, namun tetap di bekali fitur modern dan performa yang tak bisa di anggap remeh. Spesifikasi BYD Atto 1 … Baca Selengkapnya

Mobil Listrik Murah BYD Atto 1 Resmi Dirilis, Harga Bikin Kaget!

Mobil listrik murah BYD Atto 1

Jakarta, Ngenelo.net, – Mobil listrik murah kembali membuat kejutan di industri otomotif Tanah Air. Kali ini, BYD Atto 1 resmi di luncurkan di GIIAS 2025 dengan harga mulai dari Rp190 jutaan, menjadikannya kendaraan nonemisi termurah dari pabrikan BYD di Indonesia. Peluncuran ini menarik perhatian karena tak hanya menyasar pasar ramah lingkungan, tapi juga generasi muda … Baca Selengkapnya

Ketua DPRD Kepahiang Hadiri Launching Program Makan Bergizi Gratis

Ketua DPRD Kepahiang, Gregory Dayefiandro saat menghadiri launching program makan bergizi gratis di SD Komplek. Foto: Humas DPRD

Kepahiang, Ngenelo.net, – Ketua DPRD Kepahiang, Gregory Dayefiandro, hadir dalam launching program makan bergizi gratis di SD Komplek Pasar Kepahiang. Program ini di jalankan oleh Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) dan bertujuan meningkatkan kualitas gizi anak-anak sekolah. Acara berlangsung Rabu pagi (23/07/2025) di SD Negeri Komplek 01, 02, dan 04 Kepahiang. Ketua DPRD Kepahiang menyapa … Baca Selengkapnya

Tarif Listrik Juli 2025 Tak Naik, Ini Rinciannya! Kabar Gembira untuk Dompet Keluarga

Tarif Listrik Juli 2025 Tak Naik

Jakarta, Ngenelo.net, – Tarif listrik Juli 2025 menjadi sorotan masyarakat, terutama kalangan ibu rumah tangga yang selama ini berjibaku menjaga stabilitas keuangan keluarga. Di tengah ancaman inflasi dan naik-turunnya harga bahan pokok, keputusan pemerintah untuk tidak menaikkan tarif listrik adalah kabar yang sangat menggembirakan. Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) memastikan bahwa tarif listrik … Baca Selengkapnya